Month: May 2018

BOJOGE CETHING KARO TAMPAH

Back to Nature Kerajianan tangan dari bambu atau lebih dikenal lagi dengan sebutan “Cething”. Cething adalah suatu tempat ataupun wadah yang banyak sekali manfaat dan kegnaannya. hanya ada 6 keluargayang memproduksi kerajinan tersebut di Desa Bantarbarang, salah satunya yang memproduksi Cething yaitu kang Diphun, beliau berumur 52 tahun. tidak sembarang bambu yang bisa untuk membuat Cething, salah satunya bambu jenis Tali yang biasa digunakan oleh Kang Diphun untuk membuat Cething, alasannya bambu jenis tali lah yang mampu bertahan lama, kuat dan susah untuk di patahkan(wuled) dalam pembuatan maupun sudah jadi nanti. Harganyapun sangat relatif murah dengan kualitas yang sangat...

Read More